Katalog Berita
Tingkatkan Kompetensi, UKDW Gelar Pelatihan “Re-orientasi Manajemen Kinerja Organisasi”
Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW) melalui kolaborasi antara Rektorat, Biro Pengembangan Sumber Daya Manusia (PSDM), dan Lembaga Pelayanan Kerohanian, Konseling dan Spiritualitas Kampus (LPKKSK), sukses menyelenggarakan pelatihan bertema "Re-orientasi...
Eratkan Keakraban, UKDW Gelar Family Gathering
Dalam rangka memeriahkan Dies Natalis ke-62 Duta Wacana, Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW) Yogyakarta menyelenggarakan family gathering pada hari Sabtu, 18 Oktober 2024. Acara yang diadakan di Atrium Agape UKDW ini diikuti sekitar 500 orang, terdiri dari...
Yoga Angkawijaya, Raih Penghargaan di World Youth Researchers Conference 2024
Yoga Angkawijaya Kristiawan, mahasiswa Fakultas Bioteknologi Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW) Yogyakarta, kembali mengukir prestasi membanggakan di kancah internasional. Kali ini, Yoga berhasil meraih Gold Medal dan dinobatkan sebagai The Winner of Presentation...
Clariza, Mahasiswi Despro UKDW Raih Penghargaan IIDSA
Clariza Ardya Pramesti Trissenda, mahasiswi Program Studi Desain Produk Fakultas Arsitektur dan Desain (FAD) Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW) Yogyakarta berhasil meraih penghargaan Indonesia Industrial Design Student Award (IIDSA) ke-5 pada tahun 2024 yang...
UKDW Terus Upayakan Kemitraan dan Pendidikan yang Berkelanjutan
Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW) Yogyakarta berkomitmen untuk menjadi universitas yang unggul, terpercaya, transformatif dan berkelanjutan, bagi pengembangan ilmu, teknologi, dan generasi yang humanis-berbudaya dan adaptif dalam dunia pluralistik. Hal ini...
FK UKDW Gelar Medical Expo Hingga Talkshow Anatomi Forensik
Isu kesehatan saat ini menjadi hal penting untuk ditelisik. Kegiatan berbasis kesehatan pun banyak dimunculkan. Dalam hal itu, Fakultas Kedokteran Universitas Kristen Duta Wacana (FK UKDW) turut berpartisipasi dalam gelaran medical expo pada 5-6 Oktober 2024 di...
Intensifikasi Kerja Sama Kemantren Kotagede dengan UKDW
Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat (LPPM) Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW) Yogyakarta menerima kunjungan perwakilan pimpinan Kemantren Kotagede, Yogyakarta pada hari Jumat, 4 Oktober 2024. Dengan tujuan mempererat dan intensifikasi kerja...
Dari Rasa Mengarungi Masa, Sentuhan Teknologi Museum Sonobudoyo
Mahasiswa Program Studi (Prodi) Studi Humanitas Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW) Yogyakarta Angkatan 2024 melakukan kunjungan ke Museum Sonobudoyo pada hari Jumat, 27 September 2024. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka perkuliahan Budaya Digital: Menjadi Manusia...
UKDW Fasilitasi Penyelenggaraan Bimtek Pelaporan Aktivitas MBKM
Universitas Kristen Duta Wacana (UKDW) Yogyakarta menjadi tuan rumah penyelenggaraan Bimbingan Teknis Pelaporan Data Aktivitas MBKM bagi Perguruan Tinggi Swasta di Lingkungan LLDIKTI Wilayah V. Kegiatan tersebut diadakan pada hari Kamis, 3 Oktober 2024 di Lecture...
Mahasiswi Desain Produk UKDW Raih Gelar Golden Finalist dalam Ajang IFCC 2024
Salah satu bentuk program penting dalam ekosistem industri alas kaki adalah kreativitas. Bonus demografi Indonesia akan dapat diserap oleh industri domestik dengan baik jika sumber daya manusia industri mampu memberikan kontribusinya dalam suatu eksositem industri...